POTENSI HEPATOPROTEKTOR UMBI-UMBIAN LOKAL INFERIOR: KAJIAN PUSTAKA [IN PRESS JANUARI 2016]

Authors

  • I Gusti Ngurah Pratama Putra Jurusan Teknologi Hasil Pertanian Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Brawijaya
  • Teti Estiasih

Abstract

Gangguan fungsi hati kronik disebabkan salah satunya oleh kerusakan sel yang disebabkan oleh stres oksidatif. Stress oksidatif muncul akibat paparan radikal bebas dalam tubuh yang dapat bersumber dari induksi minyak jelantah. Hal seperti ini menyebabkan peroksidasi  lemak, rusaknya molekul lemak (fosfolipid) membran sel, rusaknya DNA dan oksidasi protein. Umbi-umbian lokal seperti umbi kimpul, umbi garut, ubi kelapa, umbi gadung dan umbi gembili mengandung karbohidrat tinggi dan tersebar di seluruh Indonesia. Selain mengandung karbohidrat tinggi, umbi-umbi tersebut mengandung dioskrorin, diosgenin dan fenol diyakini berfungsi sebagai antioksidan dan hepatoprotektor.

 

Kata kunci: Antioksidan, dioscorin, diosgenin, fenol, hepatoprotektor, stres oksidatif

 

ABSTRACT

 

Chronic liver function disturbance caused by damage to cell that caused by the oxidative stress. Oxidative stress emerges as a result of exposure from free radicals in the body which can be sourced from the induction of oxidized frying oil. It will lead to the breakdown of fats, fat proxydation molecules from cells membrane (phospholipids), DNA and protein oxidation. Local tubers such as arrowroot, lesser yam, water yam, wild yam, and cocoyam are high-carbihydrate local tubers that widely spreaded in Indonesia. Beside their high carbohydrate cimponent, that tubers also contains dioscorin, diosgenin, and phenol. Those bioactive compunds are believed to have some antioxidant activity and hepatoprotective effect.

Keywords: Antioxidant, dioscorin, diosgenin, hepatoprotective, oxidative stress,    phenol

Downloads

Published

03-07-2015

How to Cite

Putra, I. G. N. P., & Estiasih, T. (2015). POTENSI HEPATOPROTEKTOR UMBI-UMBIAN LOKAL INFERIOR: KAJIAN PUSTAKA [IN PRESS JANUARI 2016]. Jurnal Pangan Dan Agroindustri, 4(1). Retrieved from https://jpa.ub.ac.id/index.php/jpa/article/view/346

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 5 6 > >>